Antusias masyarakat yang begitu hebat dalam pembelian dan penjualan motor Honda Scoopy di dealer maupun showroom resmi AHM (Astrea Motor Honda) berakibat pada stabilnya harga pasaran khususnya untuk motor bekas.
Adapun harga motor Honda scoopy bekas di beberapa daerah di Indonesia seperti Provinsi Jawa Barat, Kalimantan, Makasar, Surabaya, Semarang, Pontianak, Sulawesi Selatan, Sumatera Barat dan pelosok kota maupun kabupaten lain tergolong masih bertahan pada harga standar yang berlaku di area tersebut. Tentunya kisaran harga sangat tergantung faktor lain yang dapat mempengaruhinya seperti kondisi mesin yang masih mulus, plat nomor polisi, kelengkapan surat dan aksesoris motor.
Daftar tabel Harga motor Honda Scoopy PGM FI bekas terbaru
NB. Standar di atas dapat saja berubah tergantung kondisi dan keadaan motor Scoopy bekas yang dijual.
Sedangkan untuk Motor Honda Scoopy baru seperti halnya produksi sebelumnya menggunakan teknologi Full Injection (FI) yang irit bahan bakar dengan besar isi silinder 125cc. Mengacu pada situs resmi motor Honda banderol patokan harga jual Honda Scoopy FI OTR Jabodetabek di angka minimal Rp. 14.450.000,- dan harga tertinggi Rp. 15.750.000,-
UANG MUKA
Harga Honda Scoopy Bekas dan Simulasi Kredit Motor Baru
Harga Honda Scoopy bekas dan baru - Motor matic yang satu ini tergolong motor yang laku di pasaran dan banyak diburu khususnya oleh para wanita yang ingin tampil beda dan lebih percaya diri. Perempuan kantor lebih cocok menggunakan kendaraan bermotor roda dua model Honda Scoopy yang akan terlihat elegan, mewah anggun dan pantas dikendarai dengan tema yang diberikan retro klasik.
Tabel Simulasi KREDIT Motor Baru SCOOPY FI update bulan Agustus tahun 2016
Demikian informasi Honda Scoopy Bekas dan Simulasi Kredit Motor Baru sebagai acuan untuk anda mendapatkan termurah di bursa harga motor Honda bekas sekarang ini. Semoga bermanfaat.TIPE
MOTOR
ANGSURAN BULANAN
11x
17x
23x
27x
33x
SCOOPY FI
OTR 15.750.000
3.200
1.658
1.145
901
816
714
3.350
1.643
1.134
892
808
709
3.500
1.629
1.122
883
800
703
3.750
1.602
1.103
868
786
691
4.000
1.574
1.084
852
772
680
4.250
1.547
1.064
837
759
669
4.500
1.522
1.047
823
747
657
4.750
1.497
1.030
810
735
645
5.000
1.471
1.013
796
723
633
5.250
1.446
995
782
711
621
5.500
1.420
978
768
699
609
5.750
1.396
960
753
685
597
6.000
1.371
942
739
672
586
6.500
1.314
902
707
643
561
7.000
1.257
863
675
614
537
7.500
1.199
822
644
585
512
Dapatkan informasi menarik lainnya terkait harga paling murah dan bersaing di pasaran saat sekarang ini.
Jangan Lupa:

Harga Honda Scoopy Bekas dan Simulasi Kredit Motor Baru
Artikel ini diposting dari blog Daftar Terbaru Terkini, Sunday, August 2, 2015, at 11:01 PM dalam topik Harga Motor, Honda dan permalink http://daftarterbaruterkini.blogspot.com/2015/08/harga-honda-scoopy-bekas-dan-simulasi.html. 510. Jangan lupa baca artikel terkait dan tinggalkan komentar anda.Baca juga artikel yang lain:
Subscribe to:Post Comments (Atom)
10 Tulisan Terakhir
Popular Posts
-
AGV telah meluncurkan 2 helm baru Replika Rossi dengan grafis manusia salju dan Replika Iannone dengan grafis burung camar yang tertabrak. ...
-
Kawasaki tahun 2016 ini menyegarkan beberapa lineup produknya. Diantaranya adalah menghadirkan varian baru dari KLX250 dan D-Tracker X denga...
-
Informasi yang akan disampaikan kali ini, masih tentang motor bekas / second yang handal dan pernah banyak dipakai orang pada masanya. Seiri...
-
Kawasaki rilis model motor terbaru dari varian Ninja 250cc-nya yaitu Ninja 250SL dan Ninja 250SL ABS KRT Edition. Varian tersebut hadir den...
-
Honda telah meluncurkan 2 varian terbaru dari salah satu produknya yaitu CBR1000RR Firebalde Special Edition. Dua varian Special Edition Fir...



Tulis Komentar Kamu dibawah, pilih Name/URL atau pilih Anonymous.
0 Komentar untuk "Harga Honda Scoopy Bekas dan Simulasi Kredit Motor Baru"Post a Comment